Dalam persiapan kegiatan Ulanagan/ Penilanian akhir semester (UAS-PAS) tentunya setiap Guru harus membuat soalnya sebagai bahan persiapan kegiatan tersebut. Salah satu soal yang di buat yaitu SBK/ Seni budaya dan kesenian untuk Kelas 4 Semester 1. Admin membagikan soal uas SBK ini lengkap dengan jawaban sehingga dapat memudahkan Bapak dan Ibu dalam proses penilaian.
Dalam mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan, aspek budaya tidak dibahas secara tersendiri tetapi terintegrasi dengan seni. Karena itu, mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan pada dasarnya merupakan pendidikan seni yang berbasis budaya.
Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan diberikan di sekolah karena keunikan, kebermaknaan, dan kebermanfaatan terhadap kebutuhan perkembangan peserta didik, yang terletak pada pemberian pengalaman estetik dalam bentuk kegiatan berekspresi/berkreasi dan berapresiasi melalui pendekatan: “belajar dengan seni,” “belajar melalui seni” dan “belajar tentang seni.” Peran ini tidak dapat diberikan oleh mata pelajaran lain.
Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan memiliki sifat multilingual, multidimensional, dan multikultural. Multilingual bermakna pengembangan kemampuan mengekspresikan diri secara kreatif dengan berbagai cara dan media seperti bahasa rupa, bunyi, gerak, peran dan berbagai perpaduannya. Multidimensional bermakna pengembangan beragam kompetensi meliputi konsepsi (pengetahuan, pemahaman, analisis, evaluasi), apresiasi, dan kreasi dengan cara memadukan secara harmonis unsur estetika, logika, kinestetika, dan etika. Sifat multikultural mengandung makna pendidikan seni menumbuhkembangkan kesadaran dan kemampuan apresiasi terhadap beragam budaya Nusantara dan Mancanegara. Hal ini merupakan wujud pembentukan sikap demokratis yang memungkinkan seseorang hidup secara beradab serta toleran dalam masyarakat dan budaya yang majemuk.
Berikut Admin juga bagikan Materi yang ada pada mata pelajaran SBK Seni budaya dan kesenian untuk kelas 4 semester 1 untuk Kurikulum KTSP (2006).
BAB I MENGENAL SENI RUPA TERAPAN
A. Makna Karya Seni Rupa Terapan
B. Karya Seni Rupa Terapan Daerah
C. Apresiasi Karya Seni Rupa Terapan
BAB II MENGGAMBAR ILUSTRASI
A. Ekspresi Diri dalam Gambar Ilustrasi
B. Pameran Karya Gambar Ilustrasi di Depan Kelas
BAB III MENGENAL RAGAM LAGU DAN ALAT MUSIK RITMIS
A. Mengenal Karya Musik
B. Alat Musik Ritmis
BAB IV BERMAIN ALAT MUSIK RITMIS
A. Bermain Alat Musik Ritmis
B. Mempertunjukkan Permainan Alat Musik Ritmis
BAB V MENGENAL UNSUR TARI NUSANTARA
A. Jenis-Jenis Unsur Tari Nusantara
B. Apresiasi Terhadap Keunikan Tari Nusantara
BAB VI MEMPERAGAKAN TARI NUSANTARA
A. Persiapan Peragaan Tari Daerah
B. Peragaan Tari dengan Iringan
BAB VII MENGENAL KARYA KERAJINAN NUSANTARA
A. Jenis Kerajinan Nusantara
B. Apresiasi Karya Kerajinan Nusantara
BAB VIII BERKARYA KERAJINAN BATIK DAN BENDA KONSTRUKSI
A. Menciptakan Motif Hias pada Batik
B. Benda Konstruksi
Latihan Ulangan Semester
Berikut gambaran untuk Soal UAS PAS SBK Kelas 4 Semester 1 beserta link downloadnya.
1. Di antara karya seni rupa di bawah ini yang tidak termasuk karya seni rupa terapan adalah . . . .
a. topeng perlengkapan tari
b. tempat nasi dari tanah liat
c. lukisan
d. perhiasan perak
2. Daerah-daerah di bawah ini yang terkenal sebagai penghasil keramik adalah . . . .
a. Karangasem
b. Kasongan
c. Bangsri
d. Ceper
3. Daerah yang terkenal sebagai penghasil topeng adalah . . . .
a. Bali dan Betawi
b. Surakarta dan Pekalongan
c. Lombok dan Yogyakarta
d. Banjarmasin dan Surabaya
4. Suatu karya seni dikatakan berfungsi aplikasi apabila . . . .
a. sengaja dibuat untuk digunakan atau difungsikan sebagai alat, wadah, atau perhiasan
b. sengaja dibuat untuk pajangan/hiasan
c. sengaja dibuat untuk dijual
d. sengaja dibuat untuk disimpan
5. Gambar yang menceritakan tentang adegan atau peristiwa disebut gambar . . . .
a. dekorasi
b. ilustrasi
c. karikatur
d. vignet
6. Krayon termasuk jenis media untuk menggambar dengan teknik . . . .
a. kering
b. basah
c. cetak
d. sablon
7. Dalam menggambar ilustrasi setelah menentukan tema langkah, berikutnya adalah . . . .
a. menyiapkan bahan
b. membuat sketsa
c. mewarnai gambar
d. menyiapkan alat
8. Lagu ”Cicak” ciptaan A.T. Mahmud termasuk jenis lagu . . . .
a. daerah
b. wajib
c. anak-anak
d. sedih
9. Lagu yang isi syairnya menggambarkan tingkah laku masyarakat setempat secara umum dikelompokkan ke dalam jenis lagu . . . .
a. anak-anak
b. nasional
c. wajib
d. daerah
10. Lagu ”Tanah Airku” termasuk jenis lagu . . . .
a. wajib
b. nasional
c. anak-anak
d. daerah
Demikian sekilas pembahasan yang dapat Admin sampaikan mengenai Materi dan soal Soal UAS PAS SBK Kelas 4 Semester 1, untuk lebih lengkap mengenai hal tersebut Bapak dan Ibu dapat mendownload filenya pada link di bawah ini:
Download Materi SBK Kelas 4 Semester 1
Download Soal UAS PAS SBK Kelas 4 Semester 1 dengan Jawaban
Dalam mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan, aspek budaya tidak dibahas secara tersendiri tetapi terintegrasi dengan seni. Karena itu, mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan pada dasarnya merupakan pendidikan seni yang berbasis budaya.
Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan diberikan di sekolah karena keunikan, kebermaknaan, dan kebermanfaatan terhadap kebutuhan perkembangan peserta didik, yang terletak pada pemberian pengalaman estetik dalam bentuk kegiatan berekspresi/berkreasi dan berapresiasi melalui pendekatan: “belajar dengan seni,” “belajar melalui seni” dan “belajar tentang seni.” Peran ini tidak dapat diberikan oleh mata pelajaran lain.
Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan memiliki sifat multilingual, multidimensional, dan multikultural. Multilingual bermakna pengembangan kemampuan mengekspresikan diri secara kreatif dengan berbagai cara dan media seperti bahasa rupa, bunyi, gerak, peran dan berbagai perpaduannya. Multidimensional bermakna pengembangan beragam kompetensi meliputi konsepsi (pengetahuan, pemahaman, analisis, evaluasi), apresiasi, dan kreasi dengan cara memadukan secara harmonis unsur estetika, logika, kinestetika, dan etika. Sifat multikultural mengandung makna pendidikan seni menumbuhkembangkan kesadaran dan kemampuan apresiasi terhadap beragam budaya Nusantara dan Mancanegara. Hal ini merupakan wujud pembentukan sikap demokratis yang memungkinkan seseorang hidup secara beradab serta toleran dalam masyarakat dan budaya yang majemuk.
Berikut Admin juga bagikan Materi yang ada pada mata pelajaran SBK Seni budaya dan kesenian untuk kelas 4 semester 1 untuk Kurikulum KTSP (2006).
BAB I MENGENAL SENI RUPA TERAPAN
A. Makna Karya Seni Rupa Terapan
B. Karya Seni Rupa Terapan Daerah
C. Apresiasi Karya Seni Rupa Terapan
BAB II MENGGAMBAR ILUSTRASI
A. Ekspresi Diri dalam Gambar Ilustrasi
B. Pameran Karya Gambar Ilustrasi di Depan Kelas
BAB III MENGENAL RAGAM LAGU DAN ALAT MUSIK RITMIS
A. Mengenal Karya Musik
B. Alat Musik Ritmis
BAB IV BERMAIN ALAT MUSIK RITMIS
A. Bermain Alat Musik Ritmis
B. Mempertunjukkan Permainan Alat Musik Ritmis
BAB V MENGENAL UNSUR TARI NUSANTARA
A. Jenis-Jenis Unsur Tari Nusantara
B. Apresiasi Terhadap Keunikan Tari Nusantara
BAB VI MEMPERAGAKAN TARI NUSANTARA
A. Persiapan Peragaan Tari Daerah
B. Peragaan Tari dengan Iringan
BAB VII MENGENAL KARYA KERAJINAN NUSANTARA
A. Jenis Kerajinan Nusantara
B. Apresiasi Karya Kerajinan Nusantara
BAB VIII BERKARYA KERAJINAN BATIK DAN BENDA KONSTRUKSI
A. Menciptakan Motif Hias pada Batik
B. Benda Konstruksi
Latihan Ulangan Semester
Berikut gambaran untuk Soal UAS PAS SBK Kelas 4 Semester 1 beserta link downloadnya.
1. Di antara karya seni rupa di bawah ini yang tidak termasuk karya seni rupa terapan adalah . . . .
a. topeng perlengkapan tari
b. tempat nasi dari tanah liat
c. lukisan
d. perhiasan perak
2. Daerah-daerah di bawah ini yang terkenal sebagai penghasil keramik adalah . . . .
a. Karangasem
b. Kasongan
c. Bangsri
d. Ceper
3. Daerah yang terkenal sebagai penghasil topeng adalah . . . .
a. Bali dan Betawi
b. Surakarta dan Pekalongan
c. Lombok dan Yogyakarta
d. Banjarmasin dan Surabaya
4. Suatu karya seni dikatakan berfungsi aplikasi apabila . . . .
a. sengaja dibuat untuk digunakan atau difungsikan sebagai alat, wadah, atau perhiasan
b. sengaja dibuat untuk pajangan/hiasan
c. sengaja dibuat untuk dijual
d. sengaja dibuat untuk disimpan
5. Gambar yang menceritakan tentang adegan atau peristiwa disebut gambar . . . .
a. dekorasi
b. ilustrasi
c. karikatur
d. vignet
6. Krayon termasuk jenis media untuk menggambar dengan teknik . . . .
a. kering
b. basah
c. cetak
d. sablon
7. Dalam menggambar ilustrasi setelah menentukan tema langkah, berikutnya adalah . . . .
a. menyiapkan bahan
b. membuat sketsa
c. mewarnai gambar
d. menyiapkan alat
8. Lagu ”Cicak” ciptaan A.T. Mahmud termasuk jenis lagu . . . .
a. daerah
b. wajib
c. anak-anak
d. sedih
9. Lagu yang isi syairnya menggambarkan tingkah laku masyarakat setempat secara umum dikelompokkan ke dalam jenis lagu . . . .
a. anak-anak
b. nasional
c. wajib
d. daerah
10. Lagu ”Tanah Airku” termasuk jenis lagu . . . .
a. wajib
b. nasional
c. anak-anak
d. daerah
Demikian sekilas pembahasan yang dapat Admin sampaikan mengenai Materi dan soal Soal UAS PAS SBK Kelas 4 Semester 1, untuk lebih lengkap mengenai hal tersebut Bapak dan Ibu dapat mendownload filenya pada link di bawah ini:
Download Materi SBK Kelas 4 Semester 1
Download Soal UAS PAS SBK Kelas 4 Semester 1 dengan Jawaban
Post a Comment